Pada saat ini banyak sekali produk-poduk Handphone china yang di jual di negara kita, mulai dari harga yang sangat murah sampai handphone yang berkualitas high end.
Kebanyakan handphone-handphone china menggunakan system dan prosesor dari MTK (Media Technology), tapi sayangnya dan kebanyakn handphone-hanphone tersebut dijual tanpa software dan diver yang memadai sehingga kita akan kesulitan ketika menyambungkan handphone tersebut pada PC atau Laptop kita.
Sedangkan rata-rata handphone china tersebut dilengkapi kabel data USB untuk transfer file, comunication port (COM port), install aplikasi, untuk melaukan fungsi-fungsi di atas ketika handphone terebut di sambungkan dengan PC atau Laptop kita akan meminta driver untuk bisa tersambung dengan PC atau Laptop kita.
Nah dengan permasalahan di atas maka kita memerlukan Phone suite dan Driver untuk fungsi tersebut, pada handphone-handphone branded biasanya sudah di sediakan driver tersebut, tetapi untuk handphone china ini jarang di sertakan.
Nah apabila rekan-rekan membutuhkan phone suite untuk hanphone china anda beserta drivernya anda dapat download di sini ... gratiss ... !!!
Phone suite Download
MTK driver Download